
Raperda DPRD Kukar Jadi Langkah Konkret : ”Pentingnya” Pelestarian Bahasa Kutai.
Karsaloka.com, KUKAR – Anggota Badan Musyawarah DPRD Kutai Kartanegara (Kukar), Ahmad Yani, menyatakan bahwa pengembangan dan pelestarian bahasa dan sastra Kutai sangat penting di tengah pesatnya perkembangan daerah. Menurutnya, meski daerah Kukar berkembang pesat, budaya dan bahasa lokal harus tetap dilestarikan sebagai bagian dari identitas masyarakat Kutai. “Kutai Kartanegara, khususnya Kaltim, memang menjadi ladang eksploitasi, namun…