
Dua Pria Samarinda Terekam CCTV Saat Curi Longboat di Anggana
Karsaloka.com, KUTAI KARTANEGARA,NOMORSATUKALTIM – Dua pria asal Samarinda nekat mencuri sebuah kapal longboat milik seorang warga Kecamatan Anggana saat korban sedang berada di luar rumah. Aksi keduanya berhasil terekam kamera CCTV yang dimiliki korban. Kerugian ditaksir hingga Rp 50 juta Kasus ini terjadi pada Minggu 27 Desember 2024, sekitar pukul 17.00 WITA. Kapal longboat berukuran…